tak ada seorang pun yang bisa mengatur kehidupan orang lain, sesungguhnya kehidupan itu hanya bisa di atur dan di tentukan olah diri sendiri.
hidup itu pilihan diri sendiri, mau di bawa kemana kehidupan itu.
jika seorang yang memilih hidupnya selalu manis di depan pasti akan pahit saat sudah mendekati habisnya manis hidup itu, dan akan terasa pahit. seperti orang yang minum kopi di awal dia minum merasakan manis dan kehangatan kopi itu, dan pada akhir akhirnya akan merasakan pahit, karna tinggal ampasnya.
jika seorang yang memilih hidupnya itu pahit, tak ada berasa apa apa di awal kehidupannya. seperti orang yang minum teh, yang pertama di minum pasti gak ada rasanya dan pada akhir akhirnya di posisi yang bawah pasti berasa manis, karna gula itu tak mungkin berada di atas air, dia pasti mengendap di bawah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar